Inilah Cara mudah Screen Capture di BlackBerry 10

Inilah Cara mudah Screen Capture di BlackBerry 10

Screen shot, print screen, screen capture merupakan fitur blackberry yang tidak dimiliki oleh handphone biasa, banyak sekali aplikasi atau app third party untuk screen capture di BlackBerry seperti, capture it, screen grabber, capture nux dll.

Namun untuk BlackBerry 10, aplikasi tersebut belum tersedia di BlackBerry World yang bisa andadownload. nah bagaimana untuk menggunakan scren captue di BlackBerry 10 kalo tidak ada Aplikasinya?

Inilah kecanggihan BlackBerry 10, smartphone ini sudah di lengkapi  fitur screen capture built in yang memudahkan anda untuk melakukan scren capture tanpa membuka aplikasi apapun di BlackBerry 10.


Cara Screen Capture di BlackBerry 10:

Caranya sangat sederhana:

1.Buka screen yang anda ingin capture.

2. Tekan tombol volume up (+) dan Volume down (-) secara bersamaan

3. Image tersebut telah save ke folder media/pictures (camera) device anda.

Atau silakan nonton video ini

Semoga informasi bermanfaat, indahnya berbagi…

Iklan Atas Artikel

adz